24 April 2011

SooRi (Sooyoung-Yuri) berpesta

Tanggal 22 April kemarin, Sooyoung dan Yuri pergi ke sebuah acara yang bernama "Tory Burch One Year Anniversary Party" yang dilaksanakan di Kangnam, Seoul.
Tory Burch yang dikenal sebagai fashionista ternama di Amerika Serikat ini, baru saja meluncurkan koleksi busana-nya yang berjudul "Tory Burch".
Saat acara tersebut berlangsung, Sooyoung maupun Yuri keduanya mengenakan pakaian, tas serta sepatu dari koleksi Tory Burch tersebut, mereka berdua terlihat SANGAT CANTIK..

10s6w01.jpg (500×804)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar